Pizza Tart (Tema flower rose) -

Pizza Tart (Tema flower rose) Bunda bisa memasak Pizza Tart (Tema flower rose) memakai 11 bahan dan 6 langkah. Begini caranya.

Bahan-bahan buat Pizza Tart (Tema flower rose)

  1. Sediakan 225 gr tepung cakra.
  2. Kamu butuh 180 cc air hangat.
  3. Anda butuh 1/2 bks ragi instan (5-6gr).
  4. Anda butuh 1 sdt garam.
  5. Sediakan 30 ml olive oil (aku minyak gr biasa).
  6. Bunda butuh 1 sdm gula pasir.
  7. Kamu butuh Toping:.
  8. Siapkan Saus bolognaise (lihat resep).
  9. Kamu butuh Paprika merah dan hijau rajang kecil2.
  10. Sediakan Sosis potong tipis2.
  11. Siapkan Keju parut.

Langkah-langkah buat Pizza Tart (Tema flower rose)

  1. Siapkan baskom isi dg air hangat (jangan kepanasan ragi bisa rusak). Tuang ragi ke dalamnya. Tunggu 5-10menit sampai muncul gelembung2 banyak..
  2. Masukkan gula+minyak+garam ke dalam air ragi, aduk rata. Masukkan terigu aduk rata dg spatula. Hasil akhir adonan sticky/lengket. Diamkan 30menit sampai mengembang 2x lipat..
  3. Setelah itu kempeskan. Keluarkan dari wadah uleni sebentar 1-2menit saja. Terus bagi2 adonan untuk dicetak. Saya bikin pizza lipatnya dl ya caranya bulatkan adonan lalu ratakan dg cara ditekan2 hingga pipih kemudian tusuk2 dg garpu diamkan selama 5menit. Setelah itu beri saus bolognaise, paprika, sosis dan keju. Panggang di oven suhu 200 derajat selama 15 menit. (Sesuaikan dg suhu oven masing2 y)..oya cara membuat saus bolognaise sudah pernah sy share di resep terdahulu saya spagetti bolognaise (lihat resep).
  4. Setelah matang lipat pizzanya biarkan dingin setelah itu masukkan ke dalam mika tart..
  5. Sekarang untuk pizza ke dua bentuk bunga mawar. Caranya gilas adonan pizza sehingga menyerupai lembaran menggunakan rolling pin kemudian potong memanjang, beri saus bolognaise, keju dan potongan sosis, lalu gulung..jadi deh mawarnya🤣✌️sayang g punya peperoni adanya sosis jadi kurang cantik😂. Pizza bunganya di alas alumunium foil ya biar warna cantik ga gosong.lalu panggang sampai matang..
  6. Setelah matang biarkan dingin. Lepas alumunium foilnya. Tata diatas pizza lipat, sisanya bisa dijadikan hiasan. Lalu beri pita dan topper biar makin cantik😍.

Baca Juga : Resep Terbaru

Pizza Tart (Tema flower rose) - Selamat Mencoba